Jumat, 09 September 2011

puisi untuk suamiku

lelap kau di sampingku papah..
lelah ya pah.

tidurlah sayang. sedang ku tuliskan puisi ini untukmu.
malam  sudah larut papah,
tapi mataku ini tak jua terpejam. menatapmu dalam keremangan,
lelapnya..
i love you papah..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan anda mengomentari, tapi tetap jaga kesopanan yach.. terimakasih atas kunjungannya..